Monday, February 28, 2011

a dreamer

entah kenapa,
aku selalu yakin dan percaya kl aku pasti bisa melakukan sesuatu..apapun
kl aku bs mengatasi semua hal..apapun
dasar pemimpi..but i love being a dreamer

entahlah,,tapi aku seneng banget bs jadi seorang pemimpi..
sambil bermimpi, aku sambil ngerasain kl Allah selalu hadir disisi aku, mendengarkan, mengabulkan semua yang aku inginkan..selalu
aku selalu yakin..

aku juga slalu yakin kalo Allah sayang banget ma aku *PD abis*
makanya, aku gak pernah takut untuk bermimpi..karena aku slalu yakin kl Allah pasti selalu ada buat aku dan menemani aku untuk mengejar semua mimpi2 itu

komposisi mimpi : usaha+doa+keyakinan+senyum

Monday, February 21, 2011

rasa

rasa itu tak mau pergi
sakit..serasa ingin mengalami amnesia..
aku mau jadi batu..aku mau jadi zombie..
aku ga punya hati dan aku tak mau mencintai

banget

kayaknya sakit banget. nangis terus dari tadi..huhh..sabar ya ma, bsk qt gadaikan cincinnya, biar bisa ke dokter mata lagi

kl mamaku lagi ga cerewet, aku suka kasian..sakit banget kayaknya, Mr. dokter mata juga bilang begitu, "rasanya akan sakit sekali"

kenapa sih ga pernah berakhir..kenapa selalu ada keluhan setiap hari..aku jd ga bisa konsen kerja..aku sayang ma mama..jangan nangis ya..cupcup

Sunday, February 20, 2011

Preamble

From this time, i'll try to write anything (read : blog space) in English. Because of what? for enhancing my English skill, of course. And let's make such a little planing : they said that you have to periodically update your note in order to make your blog goes up to the top of search engine. And i'm gonna prove it.

Preamble :
Actually i don't have any special skill in English. Not in Grammar (since my poor grammar) nor in vocabulary. But, through this space, i'll try to improve it. Maybe firstly (let's say firstly) you'll only find such a common words in my saying, and by the time..still..common words, lol!

yupz..let make such a briefing break for my every routine activity of mine that always happens everyday. I wont say that as a boring things *to do* but, i really need kind of ice breaking and blow up all my burden (it's too much, lol) on the 'paper' rather than tell it to anybody.

Actually it just like my impingement from Facebook or twitter. Think that i couldn't trust somebody as an ear for my long long story, complicated *but i love it*.

Sometime, i cant keep my self from secret of mine. Trying to express my feeling rather than be bottle up inside -- on Facebook or twitter. But in fact, it's quite dangerous, means for your privacy space *and personality life*. Because when someone talk too much about his life, he try to open what he is like exactly. No privacy. No secret. No mystery. And you are not *unique* anymore.

One of my best friend did such things and she got a saying form her friend, telling her that..she's like "you are kind of a restless girl". Wouww..I dont wanna have that -- you see..never trying to open yourself to public.

Another case is nono (nick name). She is kind of very very open (on facebook) about whatever came to her life, especially about her boy friend or something 'itchy' #MyMind. She published everything happen to their relationship. Like how handsome her boy, how nice, how something blablabla..And finally, she got break up with her boy and game was over. Bad. once more, bad. And that's not me, i'm gonna learn form everything in this live to make a better change of me..

Wait, i should go, need to be with my mom..she is calling ,,bye..#theStoryEnded :)

Monday, November 29, 2010

Dance In The Rain

nak..jangan lelah bermimpi yaa,,
saat kau menangis..kau harus ukirkan mimpimu dalam doa
saat kau tertawa..jangan lupa ukir mimpi itu dalam senyummu..

jika kau lelah menangis..maka tertawalah..
carilah kebahagiaan lain dengan melihat kehidupan ini dari sisi mata uang yang berbeda
tertawalah..karena kau takkan pernah lelah untuk tertawa..
bagikan warna hidupmu dengan mereka yang mengerutkan kening..
lukiskan slalu pelangi dalam hati damaimu..

tidak semua hal buruk harus berbuah air mata..
meski dengan air mata itu kau bisa melantunkan 3 lembar panjang kertas doa
meski dengan air mata itu kau bisa melihat tuhanmu sedekat wajahmu di cermin

tapi dengan tersenyum..
kau akan belajar untuk hidup dengan warna pelangi yang berbeda setiap harinya
dengan tersenyum..kau akan belajar untuk lebih mensyukuri hidup
belajarlah, dalam keadaan tertawa ataupun menangis

dan jika suatu hari nanti telah kau gapai langit mimpimu..
jangan lupa untuk sesekali turun ke bumi..
dan berbagi kebahagiaan yang sama dengan mereka..

aku tahu kau selalu bisa menghapus air mata itu..
maka kau pun akan bisa menghapuskan awan-awan mendung di mata mereka
dan mengukirkan senyum indah, di wajah-wajah tulus tanpa dosa

jika suatu hari nanti kau telah gapai langit itu..
jangan pernah lupakan lembaran-lembaran luka dan tawa..
yang Tuhanmu ajarkan dulu satu persatu..
jangan lupakan Tuhanmu yang selalu mengajarimu
apa arti doa, sabar dan keikhlasan..
dan mengajarimu apa arti senyum dalam tangis..

anakku..tak ada yang sia-sia dalam hidup ini..
tak pula Dia ciptakan semut tanpa arti
Dia tidak pernah tidur..
Dia slalu ada untuk hambanya yang percaya..
Dia slalu menggenggam tangan-tangan hamba-Nya yang berdoa
Dia slalu menghapus air mata dengan harapan
Dan menggantikan kesabaran dengan syurga
Dia slalu ada...untukmu
selamanya..

Sunday, October 31, 2010

I'm back

aku kembali..
kenapa lama ga nge-post?

1. lupa password buu..(ohok..ohok..)
**dasar admin yang aneh..ehehe..
2. alamat rumahku (baca:blog) geje alias ga jelas (coz hanya berupa campuran konsonan2 saja) n no meaning..sekarang alhamdulillah sudah diganti
3. modemkuw sudah berfungsi dengan baikk..
4. apa lagi ya??

pokoknya gitu deh..alih2 bikin status ga jelas di FB, mending write something disini :)
semoga bisa bermanfaat..
umumnya bagi yang membaca, khususnya bagi yang menulis
amin..Alfatihah..

oh..ya sudahlah..
sudah waktunya akuw kerja..
nanti sayah berkunjung lagi ke rumah sendiri..

Sunday, March 22, 2009

Matahari Seperti Ibu

Matahari seperti ibu
Mengungkapkan cinta pada batu-batu rindu
Pada kebekuan-kebekuan kehendak
Ketika tumbuhan dan jalan kasak-kusuk tentang hari yang terik
Manusia-manusia berkeringat dikutuk tahta dan tenaga
Sementara keliaran yang ada dalam hatiku
Sebagai semak belukar yang yang membiarkan tikus bersembunyi
Kecemasanku di pucuk-pucuk
Dibelai cahaya puisi ibu

Matahari seperti ibu
Bertafakur di pagi hari bersama sungai
Yang rinciknya memeluk kesadaran ikan yang tak pernah menangis
Sementara tatapanmu masih mencari-cari bayangan
Siapa yang akan berkelebat di ujung petang
Sementara matahari telah tenggelam